Mengapa harus Akuntansi dan Keangan ???
Pembelajaran akuntansi terdiri dari pembelajaran manual dan Komputer Akuntansi (MYOB), dengan mempelajari pelajaran di akuntansi siswa dapat mengetahui pembukuan keuangan baik untuk perusahaan jasa, dagang, dan perusahan manufaktur. Keunggulan jurusan akuntansi adalah siswa mampu menyelesaikan pembukuan keuangan sederhana sampai yang kompleks baik dalam bentuk manual maupun terkomputerisasi.
Adapun bidang pekerjaan yang dapat diisi antara lain :
Penata Buku Muda, Kasir/Teller, Juru Penggajian, Acounting, Dll